Tutorial Membuat Daftar Isi di Microsoft Word 2007

Berbagi Cerita - Pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi sedikit tips  tentang cara membuat Daftar Isi agar terlihat rapi secara otomatis di Microsoft Word 2007.
Dan langsung saja bro, berikut adalah langkah langkahnya:
Langkah Pertama:
Blok Judul – Pilih Heading 1
Blok Judul – Pilih Heading 1
Langkah 1

Langkah Kedua:
Blok Sub Judul – Pilih Heading 2
Langkah 2

Langkah Ketiga:
Silahkan anda Pilih References pada Bar Word anda

Langkah 3


Langkah Keempat:
Tetap di Refencessilahkan anda Pilih Table of Contents pada bagian ini saya memilih jenis Daftar isi yang berada pada bagian paling atas
Langkah 4


Langkah Kelima:
Silahkan Anda Ganti kalimat “Contents” dengan “Daftar Isi” dan untuk halamannya silahkan anda sesuaikan dengan halaman kerja anda.
Langkah 5


Langkah Keenam:
Akhir kata saya ucapkan terima kasih atas kunjungan anda dan Selamat bekerja, semoga postingan kali ini sangat bermanfaat untuk kita semua :)
Silahkan corat coret di kolom komentar.






Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Berikanlah komentar yang membangun