Cara membuat kotak script dipostingan blog

Selamat siang sahabat blogger...
Masih ditutorial tentang tampilan blog atau cara merapikan tampilan blog. Cara merapikan blog yang saya maksud kali ini, saya ingin mengajak teman-teman blogger untuk membuat kotak script pada postingan, khusus teman blogger yang suka berbagi tutorial, cara membuat kota script ini sangat cocok untuk teman blogger yang belum mengetahui caranya. Hehe
Artikel yang berjudul "Cara membuat kotak script dipostingan blog" ini bertujuan untuk memudahkan dan merapikan script yang akan sobat postingan ke blog sobat.
Nah... Berikut ini adalah langkah-langkah yang harus kita lakukan agar kotak script yang kita buat berhasil.
Contoh:
Seperti ini, nanti artikel atau script sobat diketik disini

Nah... Langkah-langkahnya sangat mudah dan simple bunget.
  • Masuk ke blog sobat.
  • Siapkan artikel yang ingin sobat post
  • Pada blog sobat, pilih New Entri atau Entri Baru
  • Pada Entri Baru silahkan sobat ketik sejenis kata pembuka postingan sobat. setelah itu, dari Mode Compose klik mode HTML, kemudian Copy kode dibawah ini
    <div style="border: 3px #1780dd Double; padding: 10px;background-color:#ffffff;
    text-align: left;">
    .Tulis artikel sobat disini.</div>
  • Selesai, langkah selanjutnya ganti mode HMTL ke mode Compose lagi. Silahkan sobat masukan artikel sobat atau sobat ganti ".Tulis artikel sobat disini." dengan artikel sobat
  • Selesai dah... Selamat mencoba sob...
Jangan sungkan untuk memberikan kritik dan saran. Kritik dan Saran dari teman-teman adalah sebuah dukungan untuk admin

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Berikanlah komentar yang membangun